
Marronnier Gate Ginza

Memperkenalkan Marronnier Gate Ginza, tempat belanja di dekat Stasiun Yurakucho. Untuk informasi detail mengenai setiap tenant, silakan cek website resmi dan SNS yang tercantum pada spot perkenalan. Situs resmi Marronnier Gate Ginza :marronniergate.com
紹介スポット
- 17件Ini adalah Sister Brand dari DAISO. Banyak produk yang ditawarkan dalam warna-warna soft dan mudah digunakan untuk semua kalangan dan usia. Menawarkan produk dengan fokus untuk nyaman dipakai, kualitas yang baik serta dengan harga yang terjangkau. Makeup Brush Kumanofude direkomendasikan bagi para travellers. Makeup Brush Kumano-fude terkenal dengan bahan berkualitas tinggi dan beberapa di antaranya berharga puluhan ribu yen atau bahkan lebih, dijual mulai dari 700 JPY, harga belum termasuk pajak. 【Jam Operasional】 11:00-21:00 standardproducts.jp


Ini adalah Sister Brand dari DAISO. Banyak produk yang ditawarkan dalam warna-warna soft dan mudah digunakan untuk semua kalangan dan usia. Menawarkan produk dengan fokus untuk nyaman dipakai, kualitas yang baik serta dengan harga yang terjangkau. Makeup Brush Kumanofude direkomendasikan bagi para travellers. Makeup Brush Kumano-fude terkenal dengan bahan berkualitas tinggi dan beberapa di antaranya berharga puluhan ribu yen atau bahkan lebih, dijual mulai dari 700 JPY, harga belum termasuk pajak. 【Jam Operasional】 11:00-21:00 standardproducts.jp

THREEPPY
Marronnier Gate Ginza2【6F/Lifestyle】Menawarkan produk cute dan modis dengan harga sekitar 300 yen.

Menawarkan produk cute dan modis dengan harga sekitar 300 yen. Banyak sekali produk Cute dengan warna putih dan pink. Cobalah mendekorasi kamar kamu bak seorang putri dengan produk-produk THREEPPY? 【Jam Operasional Toko】 11:00-21:00 threeppy.jp




Marronnier Gate Ginza2【6F/Lifestyle】Menawarkan produk cute dan modis dengan harga sekitar 300 yen.

Menawarkan produk cute dan modis dengan harga sekitar 300 yen. Banyak sekali produk Cute dengan warna putih dan pink. Cobalah mendekorasi kamar kamu bak seorang putri dengan produk-produk THREEPPY? 【Jam Operasional Toko】 11:00-21:00 threeppy.jp

DAISO juga sangat terkenal di Luar Negeri. Barang yang paling populer di toko Ginza adalah barang-barang untuk traveling dan cemilan murah (Dagashi). Jika Kamu merasa ada barang yang lupa dibawa saat traveling ke Jepang, DAISO adalah tempat yang tepat untuk dikunjungi! Kamu dapat membeli barang-barang yang berguna saat traveling seperti colokan konversi, tas kompresi,dll. Pada area penjualan yang menyerupai toko permen tradisional Jepang, ada banyak berbagai pilihan cemilan yang cocok dijadikan oleh-oleh. 【Jam Operasional】 11:00-21:00 daiso-sangyo.co.jp


DAISO juga sangat terkenal di Luar Negeri. Barang yang paling populer di toko Ginza adalah barang-barang untuk traveling dan cemilan murah (Dagashi). Jika Kamu merasa ada barang yang lupa dibawa saat traveling ke Jepang, DAISO adalah tempat yang tepat untuk dikunjungi! Kamu dapat membeli barang-barang yang berguna saat traveling seperti colokan konversi, tas kompresi,dll. Pada area penjualan yang menyerupai toko permen tradisional Jepang, ada banyak berbagai pilihan cemilan yang cocok dijadikan oleh-oleh. 【Jam Operasional】 11:00-21:00 daiso-sangyo.co.jp

GU merupakan sister brand dari Uniqlo yang menghadirkan berbagai macam produk yang mengikuti tren terkini di Jepang. Yang paling direkomendasikan adalah sepatu dan tas nya yang walaupun harganya murah tapi tetap nyaman dipakai. Toko Ginza memiliki banyak staf yang dapat berbahasa Inggris, sehingga pelanggan dari negara lain dapat berbelanja dengan tenang. Apakah Kamu ingin juga mencoba berpakaian seperti karakter utama anime dan drama Jepang? 【Jam Operasional】 11:00-21:00 gu-global.com/jp/ja

Marronnier Gate Ginza2【5F/Fashion】

GU merupakan sister brand dari Uniqlo yang menghadirkan berbagai macam produk yang mengikuti tren terkini di Jepang. Yang paling direkomendasikan adalah sepatu dan tas nya yang walaupun harganya murah tapi tetap nyaman dipakai. Toko Ginza memiliki banyak staf yang dapat berbahasa Inggris, sehingga pelanggan dari negara lain dapat berbelanja dengan tenang. Apakah Kamu ingin juga mencoba berpakaian seperti karakter utama anime dan drama Jepang? 【Jam Operasional】 11:00-21:00 gu-global.com/jp/ja

Sebuah Brand Fashion dengan tema "Everyday Clothes" untuk kamu yang ingin tampil stylish. Produk-produknya trendi terbuat dari bahan yang mudah dirawat, fungsional serta modis. Sweater dan kardigan nya dirancang dengan warna-warna eksklusif yang hanya tersedia di toko online dan PLST TOKYO. Jadi pastikan untuk mampir ke tokonya ya. 【Jam Operasional】 11:00-21:00 plst.com/jp/ja/information/abo...


Sebuah Brand Fashion dengan tema "Everyday Clothes" untuk kamu yang ingin tampil stylish. Produk-produknya trendi terbuat dari bahan yang mudah dirawat, fungsional serta modis. Sweater dan kardigan nya dirancang dengan warna-warna eksklusif yang hanya tersedia di toko online dan PLST TOKYO. Jadi pastikan untuk mampir ke tokonya ya. 【Jam Operasional】 11:00-21:00 plst.com/jp/ja/information/abo...

Theory adalah nama brand Fashion berasal dari NewYork untuk Wanita Kontemporer. Brand ini menjual barang-barang yang terbuat dari bahan berkualitas dan berfokus pada kenyamanannya. Yang paling direkomendasikan adalah blus dan bawahan yang terbuat dari bahan yang disebut "Triacetate". Bahan ini didesain tidak mudah kusut serta tidak lengket di kulit meskipun disaat berkeringat, sehingga sangat cocok untuk dikenakan pada cuaca panas di Indonesia. 【Jam Operasional】11:00~21.00 theory.co.jp/women

Theory adalah nama brand Fashion berasal dari NewYork untuk Wanita Kontemporer. Brand ini menjual barang-barang yang terbuat dari bahan berkualitas dan berfokus pada kenyamanannya. Yang paling direkomendasikan adalah blus dan bawahan yang terbuat dari bahan yang disebut "Triacetate". Bahan ini didesain tidak mudah kusut serta tidak lengket di kulit meskipun disaat berkeringat, sehingga sangat cocok untuk dikenakan pada cuaca panas di Indonesia. 【Jam Operasional】11:00~21.00 theory.co.jp/women

UNIQLO TOKYO adalah global flagship store dari UNIQLO, yang sangat populer baik di Jepang maupun Internasional. Selain pakaian, toko ini juga menawarkan UNIQLO FLOWER dan UNIQLO COFFEE. Berfoto di interior terbuka dengan atrium atau di depan bunga yang berjajar pada pintu masuk, pasti akan menjadi kenangan indah perjalananmu selama di Tokyo! Kami juga merekomendasikan, berbelanja di Ginza sambil menikmati kopi blend original kami (harga 200 JPY). 【Jam Operasional】11:00~21.00


UNIQLO TOKYO adalah global flagship store dari UNIQLO, yang sangat populer baik di Jepang maupun Internasional. Selain pakaian, toko ini juga menawarkan UNIQLO FLOWER dan UNIQLO COFFEE. Berfoto di interior terbuka dengan atrium atau di depan bunga yang berjajar pada pintu masuk, pasti akan menjadi kenangan indah perjalananmu selama di Tokyo! Kami juga merekomendasikan, berbelanja di Ginza sambil menikmati kopi blend original kami (harga 200 JPY). 【Jam Operasional】11:00~21.00
