Shiwahiko Jinja / Shiogama Jinja - トップ画像

Shiwahiko Jinja / Shiogama Jinja

Kuil
Kuil
Shiwahiko Jinja / Shiogama Jinja - マップ画像
Shiwahiko Jinja / Shiogama Jinja - トップ画像

Shiwahiko Jinja / Shiogama Jinja

Kuil
Kuil

Kuil yang terletak di Kota Shiogama, Prefektur Miyagi, dikatakan didirikan sebelum periode Nara (710-794), dan populer sebagai tempat berkekuatan spiritual. Ada beberapa jalan menuju kuil ini, namun yang direkomendasikan adalah mengunjunginya melalui jalur 'Otoko-zaka'. Terdapat 202 anak tangga batu yang jika didaki perlahan pada bagian tengah pendakian akan meningkatkan energi dan keberuntunganmu. Selain itu, kamu dapat menikmati pemandangan alam yang berubah setiap musim dari taman Jepang di dalam kompleks, dan jika cuaca cerah, kamu bisa melihat teluk Matsushima. Di dalam kompleks, terdapat kedai teh 'GAMA-CHAYA', dimana kamu juga bisa menikmati kaki-goori (es serut dengan topping sirup berbagai rasa), oshiruko (mochi dengan sup kacang merah manis), dan lain-lain yang juga tidak boleh dilewatkan. shiogamajinja.jp

0
0
1